Perabotan dapur kotor? Banyak noda menempel atau noda minyak yang susah dihilangin? Berikut tips cepat buat ngilangin noda noda membandel dalam waktu singkat:
1. Pisahkan antara perabotan yang kotor ringan dengan kotor berat (minyak, flek hitam pada panci/penggorengan)
2. Basahi perabotan dengan air agar kotoran yang tersisa tidak mengeras.
3. Bila sisa noda susah dihilangkan, maka siram dan rendam dengan air hangat lalu diamkan kurang lebih 5 menit
4. sambil menungunoda keing lepas saat di rendam pada air hangat, cuci/ sabun perabotan yang kadar kotornya ringan
5. jika dirasa kurang, gunakan abu dengan menambahkan sedikit sabun cuci serta air serta gosok-sosokkan pada noda perabotan, apalagi noda amis.
6. sabun dan bilas dengan air bersih
Itulah tips yang bisa menghemat waktu bersih-bersih anda mengenai noda membandel pada perabotan dapur. Mudahkan? Silahkan mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar